Keunggulan Dan Perkembangan Jurusan Manajemen

Berbicara tentang keunggulan dari jurusan Manajemen, jurusan tersebut memiliki prospek yang tinggi khusunya dalam lapangan pekerjaan. Lulusan dari Manajemen dapat bekerja sebagai  Manajer  atau staff lain disuatu perusahaan dan juga dapat berwirausaha yaitu dengan cara membuka lapangan kerja bagi masyarakat yang belum mendapatkan kerja karena hal tersebut merupakan salah satu cara memanfaatkan dan mengelola Sumber Daya Manusia yang ada. Manajemen sendiri juga mengajarkan kepada para mahasiswanya agar menjadi sosok  yang kreatif dan selalu berinovasi dalam segala hal. 

Untuk perkembangannya sendiri, jurusan Manajemen terus menjadi jurusan yang memiliki Akreditasi “A” dan hingga sekarang tetap terus dipertahankan. Kemudian perkembangan lainnya adalah menjadi jurusan yang semakin banyak di minati oleh para mahasiswa baru. Dan juga semakin memiliki lulusan dengan predikat yang baik dan memuaskan serta terampil dan menjadi tenaga kerja yang ahli pada bidangnya.

Sumber Gambar :
http://manajemen.umm.ac.id/

Komentar

Postingan Populer